Day: October 29, 2024
-
Desk Evaluasi Nyatakan Perubahan UMMAD Jadi UMJT Sudah Layak. Dit Kelembagaan Lakukan Visitas
MADIUN – Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD) menerima visitasi dari Direktorat Kelembagaan Ditjen Diktiristek pada Senin-Rabu, 28-30 Oktober 2024. Visitasi Direktorat Kelembagaan tersebut terkait dengan pelaksanaan program Hibah Akselerasi Program Penggabungan/Penyatuan Perguruan Tinggi Swasta (APPP-PTS) Tahun 2024 yang diperoleh UMMAD. Visitasi dilakukan dua cara yaitu secara online (daring) melalui zoom yang sudah dilaksanakan…