Day: October 25, 2023
-
Ikuti Asesmen Lapangan Online, Rektor UMMAD: Prodi Biokewirausahaan Diharapkan Dapat Akreditasi
MADIUN – Rektor Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD) Prof.Dr. Sofyan Anif, M.Si menargetkan Prodi BioKewirausahaan FIFIT UMMAD memperoleh akreditasi dari BAN PT Kemenristekdikti. “Bagi saya yang penting mendapat akreditasi,” ujar Rektor UMMAD usai memberi sambutan kegiatan Asesmen Lapangan Prodi Bio Kewirausahaan UMMAD, Rabu, 25 Oktober 2023. Rektor UMMAD menyampaikan alasan, dari sekitar 100 penilaian…
-
Asesmen Lapangan dari BAN PT Dilakukan Secara Daring, Prodi Biokewirausahaan UMMAD Gelar Gladi Bersih
MADIUN – Bersiap menghadapi asesmen lapangan (AL) secara daring bersama asesor BAN PT Kemenristekdikti, esuk hari, Rabu, 25 Oktober 2023, Prodi Biokewirausahaan Fakultas Ilmu Formal dan Ilmu Terapan Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD) melaksanakan gladi bersih pada Selasa, 24 Oktober 2023. Gladi bersih asesmen lapangan Prodi Biokewirausahaan FIFIT…