Day: January 26, 2026
-

Program Studi Biokewirausahaan UMMAD Perkuat Mutu Akademik melalui Audit Mutu Internal
MADIUN – Program Studi Biokewirausahaan Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD) menjalani Audit Mutu Internal (AMI) yang dilaksanakan Lembaga Penjaminan Mutu (LJM) Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD), Rabu, 21 Januari 2026. Proses AMI dilakukan secara sistematis melalui pemeriksaan dokumen mutu, diskusi dan wawancara dengan Kaprodi selaku dosen pengelola program studi dan staf pengajar program studi, hingga verifikasi bukti…
-

Gelaran Road to PMB UMMAD 2026 Hadir dalam Program Dialog Indonesia BISA RRI Madiun
MADIUN – Gelaran Road to PMB UMMAD 2026 menjadi bahasan program dialog Indonesia Bisa yang disiarkan secara multiplatform oleh RRI Madiun, Kamis, 22 Januari 2026. Program dialog Indonesia Bisa yang menghadirkan pembicaran mengenai gelaran Road to PMB UMMAD 2026 ini hadir di RRI Pro 1 Madiun serta live streaming di kanal youtube RRI Madiun. Dua…
