Day: May 20, 2024
-
Kaprodi Ilmu Komunikasi UMMAD Jadi Nara Sumber Pilkada Damai dan Peran Media Massa.
MADIUN – Kaprodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Madiun (UMMAD) Latutik Muhklisin, M.Sos menjadi salah satu pembicara dalam Dialog Pasca Pemilu dengan tema Pilkada Damai dan Peran Media Massa. Dialog Pasca Pemilu ini merupakan implementasi kerja sama antara UMJT dengan RRI Madiun dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan…